Pengaruh Pembelajaran IPA menggunakan Model Creative Problem Solving dengan Smartphone terhadap Kreativitas dan Inovasi Siswa

Penulis

  • Rasyid Zuhdi Universitas Ma'Arif Nahdlatul Ulama Kebumen

DOI:

https://doi.org/10.53863/kst.v3i02.209

Kata Kunci:

Penggunaan Smartphone dalam Pembelajaran Model Creative Problem Solving terhadap Peningkatan Kreativitas dan Inovasi Siswa

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mendeskripsikan peningkatan kemampuan kreativitas dan inovasi  siswa menggunakan pembelajaran berbasis creative problem solving dengan smartphone, dan (2) menguji pengaruh pembelajaran berbasis creative problem solving dengan smartphone terhadap kemampuan kreativitas dan inovasi siswa. Smartphone sebagai dampak kemajuan era digital saat ini dimanfaatkan sebagai media pembelajaran dikolaborasikan dengan pembelajaran eksperimental sebagai bentuk pembelajaran yang kreatif serta inovatif. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas VII di 3 SMP Kabupaten Kebumen dengan kategori tinggi, sedang dan rendah. Penelitian ini merupakan penelitian quasi, menggunakan matching pretest-posttest control group design. Teknik perolehan data menggunakan tes essai. Analisis datapada penelitian ini menggunakan analisis gain score serta uji multivariat. Hasil penelititan: (1) berdasarkan hasil analisis data pada sekolah dengan kategori tinggi mendapatkan skor ­N-Gain 0,82 termasuk dalam kategori tinggi, pada sekolah dengan kategri sedang mendapatkan skor N-Gain 0,81 termasuk dalam kategori tinggi, serta pada sekolah dengan kategori rendah mendapatkan skor N-Gain 0,83 termasuk dalam kategori tinggi. (2) Berdasarkan hasil uji multivariat menggunakan Hotelling’s Trace pada semua kategori sekolah menunjukkan nilai signifikansi < 0,05, hal ini menunjukkan bahwa H0 ditolak. Kesimpulan: pada semua kategori sekolah menggunakan pembelajaran berbasis creative problem solving dengan smartphone terdapat peninggkatan dan pengaruh yang signifikan terhadap kemampuan kreativitas dan inovasi siswa di Kabupaten Kebumen. 

Kata Kunci: creative problem solving, android, metaknowldge

Referensi

Aguayo, R. (2010). The Metaknowledge Advantage. New York: Free press.

Agustin, M. (2011). Permasalahan Belajar dan Inovasi Pembelajaran. Bandung: Refika Aditama.

Anderson, L.W. & Krathwohl, D.R. (2001). A taxonomy of Bloom’s taxonomy of educational objectives. New York: Addison Wesley Longman.

Azevedo, R. & Aleven, V. (2013). International Handbook of Metacognitionan Learning Technologies. USA: Springer.

Cera, R.; Mancini, M.& Antonietti, A. (2013). Relationship between metacognition, self efficacy, and self regulation in learning. ECPS Journal. Vol. 7, pp.115-141.

Hake, R.R. (1999). Analyzing Change/Gain Scores. American Journal of Physics. Retrieved 11, 11, 2016. from: http/www.physics.indiana.edu.

Handel, M.; Artelt, C. & Weinert, S. (2013). Assessing Metacognitive Knowledge: Development and Evaluation of a Test Instrument. Journal for Educational Research. Vol. 5, No. 2, pp.162–188.

Hartman, H.J (2013). Metacognition in learning and Instruction. USA: Kluwer Academic Publisher.

Hashimi, S.; Satya, K. & Dave, M. (2010). Pro Android 2. New York: Springer-Verlag New York, Inc.

Isaken, S.G, Dorval, K.B. & Trefinger, D.J. (2011). Creative approaches to problem solving third edition. Los Angeles: SAGE Publications Inc.

Masari, G.A. & Anghel, O. (2012). Comparative study on developing metacognitive abilities of students from technical, vocational and human sciences. Journal of Social and Behavioral Sciences. Vol. 46, 4418-4422.

Mendikbud. (2014). Materi Pelatihan Guru Implementasi Kurikulum 2013 Tahun Ajaran 2014/2015 Mata Pelajaran IPA SMP/MTs (Edisi revisi). Jakarta: Kemendikbud.

Murphy, M.L. (2009). Beginning Android. New York: Springer-Verlag New York, Inc.

Rahimi, M & Katal, M. (2012). Metacognitive Strategies Awareness and Success in Learning English as a Foreign Language: An Overview. Journal of Social and Behavioral Sciences. Vol. 31, pp.73–81.

Schneider, R.M. & Krajcik, J. (2002). Supporting Science Teacher Learning: The Role of Educative Curriculum Materials. Journal of Science Education. Vol. 3, No. 3, 221-245.

Treffinger, D.J.; Isaksen, S.G. & Dorval, K.B. ( 2003). Creative problem solving (CPS version 6.1) a contemporary framework for managing change. Retrieved 10, 25, 2016, from www.cpsb.com.

Velzen, J.V. (2015). Metacognitive Learning: Advancing learning by Developing General Knowledge of The Learning Process. New York: Springer.

Velzen, J.V. (2017). Metacognitive Knowledge: Development, Application, and Improvement. USA: Information Age Publishing.

Widiyawati, Y. (2015). Pengembangan Perangkat Pembelajaran IPA Berbasis Creative problem Solving (CPS) untuk Meningkatkan Scientific Literacy dan Meta Knowledge Peserta Didik SMP. Thesis. Universitas Negeri Yogyakarta.

Unduhan

Diterbitkan

2021-12-15

Cara Mengutip

Rasyid Zuhdi. (2021). Pengaruh Pembelajaran IPA menggunakan Model Creative Problem Solving dengan Smartphone terhadap Kreativitas dan Inovasi Siswa. JURNAL KRIDATAMA SAINS DAN TEKNOLOGI, 3(02), 117–125. https://doi.org/10.53863/kst.v3i02.209

Artikel Serupa

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.