upaya meningkatan keterampilan melukis melalui pendekatan contextual teaching and learning(ctl) pada anak usia 5-6 tahu di Tk Muslimat NU 19 Al iksan kecamatan sadang kabupten kebumen
DOI:
https://doi.org/10.53863/kst.v3i01.102Keywords:
Upaya Meningkatkan Keterampilan Melukis melalui Pendekatan Contextual Teaching and Learning (Ctl) pada Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Muslimat NU 19 Al Ikhsan Kecamatan Sadang Kabupaten KebumenAbstract
Abstrak Penelitian ini bertujuan Untuk meningkatkan keterampilan melukis melalui pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL) pada anak usia 5-6 Tahun TK Muslimat NU 19 Al Ikhsan Kecamatan Sadang Kabupaten Kebumen Tahun 2020. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dengan dua siklus, setiap siklus terdiri dari dua kali pertemuan. yaitu perencanaan, pelaksanaa, observasi dan refleksi. Sedangkan metode pengumpulan data menggunakan test, post test, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa: kreativitas melukis pada anak usia 5-6 tahun di TK Muslimat 19 Al-Ikhsan Kecamatan Sadang Kabupaten Kebumen dapat meningkat melalui penerapan pendekatan Contextual Teaching and Learning (CTL) . Peningkatan kreativitas mearnai pada anak didik Kelompok A dapat dilihat dari hasil observasi yang diperoleh pada setiap siklus yang mengalami pengingkatan. Dari hasil observasi menunjukkan pada pra siklus menunjukkan ketentuan belajar dengan kriteria baik dari 25 anak didik hanya 7 (28%) anak didik, sebanyak 17 (68%) anak didik dengan kriteria cukup sedangkan 1 (4%) anak didik dengan kriteria kurang. Sikus I menunjukkan ketuntasan belajar dengan kriteria baik dari 25 anak didik sebanyak 12 (48%) anak didik dengan kriteria baik, 13 (52%) anak didik dengan kriteria sedang dan 0 (0%) dengan kriteria kurang. Sedangkan Sikus II menunjukkan ketuntasan belajar dengan kriteria baik dari 25 anak didik sebanyak 22 (88%) anak didik dengan kriteria baik, 3 (12%) anak didik dengan kriteria sedang dan 0 (0%) dengan kriteria kurang. Kata Kunci : pendekatan pembelajaran. Contextual Teaching And Learning.References
Abdurahman, Mulyono. (2010). Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Aisyah, Siti, dkk. (2012). Perkembangan dan Konsep Pengembangan Anak Usia Dini . Jakarta : Universitas Terbuka
Arikunto, Suharsimi. (2007). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : PT Rineka Cipta.
Dameira, Anne.( 2008). Basic Printing. Jakarta : Link Dan Match Graphic.
Dhieni, Nurbiana, dkk.(2011). Perkembangan Bahasa Anak. Jakarta: Universitas Terbuka.
Fadlillah, M. (2017). Bermain dan Permainan Anak Usia Dini, Jakarta : PT Fajar Interpratama Mandiri.
Fadlillah, M. (2017). Bermain dan Permainan Anak Usia Dini, Jakarta : PT Fajar Interpratama Mandiri.
Febrini, Deni. (2017). Psikologi Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Hasan Maimunah. (2009 ) PAUD (Pendidikan Anak Usia Dini). Jakarta: Grasindo
Margono. 2010. Metodologi Penelitian Pendidikan, Jakarta: Rineka Cipta.
Montolalu dkk. (2009). Bermain dan Permainan Anak. Jakarta: Universitas Terbuka.
Musfiroh Takdiroatun, Sri Taminingsih.(2015). Bermain dan Permainan Anak. Tangerang Selatan : Universitas Terbuka.
Sugiyono. (2014) . Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV Alfabeta
Suprijono, Agus. (2009). Cooperative Learning Teori dan Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Syafarudin. (2012). Pendidikan & Pemberdayaan Masyarakat. Medan: Perdana Publishing
Syah, Muhibin. (2003). Psikologi Belajar. Jakarta: PT. RajaGrafindo
Syaodih, Sukmadinata, Nana. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : PT Remaja Rosdakarya
Trianto. (2007). Model-Model Pembelajran Inovatif Berorientasi Konstruktivisme. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Wardhani Igak dan Kuswaya Wihardit.( 2011) Penelitian Tindak Kelas. Jakarta : Universitas Terbuka.
Zaenab, Siti. (2012). Profesionalisme Guru PAUD Menuju NTB Bersaing, Yogyakarta: Deppublish,
Zaman, Saeful dkk. (2010). Games Kreatif Pilihan Untuk Meningkatkan Potensi Diri & Kelompok. Jakarta: Gagas Media
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
License
LicenseAuthors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work’s authorship and initial publication in this journal