Pengaruh Latihan Skipping Terhadap Tinggi Loncatan Pada Siswa Putera Ekstrakurikuler Bola Voli Sma Negeri 1 Kutowinangun Tahun 2020

Penulis

  • Puput Widodo Prodi Pendidikan Olahraga, Universitas Maarif Nahdlatul Ulama Kebumen
  • Ilham Maulana Bustanul Athfal Prodi Pendidikan Olahraga, Universitas Maarif Nahdlatul Ulama Kebumen

Kata Kunci:

Pengaruh Latihan Skipping Terhadap Tinggi Loncatan Pada Siswa Putera Ekstrakurikuler Bola Voli Sma Negeri 1 Kutowinangun Tahun 2020, skipping, vertical jump, tinggi loncatan

Abstrak

Pengaruh Latihan Skipping Terhadap Tinggi Loncatan Pada Siswa Putera Ekstrakurikuler Bola Voli SMA Negeri 1 Kutowinangun 2020. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan skipping dan terhadap tinggi loncatan pada siswa putera ekstrakulikuler bola voli di SMA Negeri 1 Kutowinangun. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain “one group pre test post test design”. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa putera bola voli di SMA Negeri 1 Kutowinangun yang berjumlah 14 siswa. Sampel yang diambil dengan kriteria yaitu; (1) siswa ekstrakulikuler bola voli di SMA Negeri 1 Kutowinangun, (2) berjenis kelamin laki-laki, (3) Bersedia mengikuti latihan selama penelitian berlangsung. Berdasarkan kriteria tersebut yang memenuhi adalah berjumlah 14 siswa. Instrumen yang digunakan untuk tes tinggi loncatan adalah vertical jump. Dan analisis data menggunakan uji t. Hasil analisis menunjukkan bahwa: (1) Adanya pengaruh latihan skipping terhadap tinggi loncatan pada siswa putera ekstrakulikuler bola voli SMA Negeri 1 Kutowinangun dengan nilai t hitung -5.967 > t tabel 2.16037 dan nilai signifikansi 0.000 < 0.05 dengan kenaikan persentase sebesar 4,57%. (2) Latihan atau pemberian treatment berupa skipping dapat meningkatkan tinggi loncatan pada siswa putera ekstrakulikuler bola voli SMA Negeri 1 Kutowinangun.

Kata kunci: skipping, vertical jump, tinggi loncatan.

Referensi

Ahmadi, N. (2007). Panduan Olahraga Bola Voli. Solo: Era Pustaka Utama.

Ambarukmi, Hatmisari & Pasurney, P., Dkk. (2007). Pelatihan Fisik Level 1. Jakarta: Asdep Pengembangan Tenaga Dan Pembinaan Keolahragaan Deputi Bidang Peningkatan Prestasi dan IPTEK Olahraga Kementerian Negara Pemuda Dan Olahraga.

Arikunto. & Suharsimin. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Atmojoyo, M. B. (2007). Tes Dan Pengukuran Dalam Pendidikan Jasmani/Olahraga. Surakarta: UPT Penerbitan dan Percetakan UNS(UNS Press).

Faruq, M. M. (2009). Meningkatkan Kebugaran Jasmani Melalui Permainan dan Olahraga Bola Voli. Jakarta: PT Gramedia Widiasarana Indonesia.

Irianto, D. P. (2004). Upaya Miningkatkan Derajat Kebugaran Jasmani Dan Kesehatan. Yokyakarta: Lukman Offset.

Manfaat dan Cara Skipping yang benar. https://www.google.com/--amp/s/--gurupenjaskes.com/manfaat-dan-cara-skipping-yang-benar/amp. (Diakses tanggal 12 September 2019. Jam 21:46 WIB).

Mutohir, Toho Cholik, dkk. (2011). Berkarakter dengan Berolahraga, Berolahraga dengan Berkarakter. Surabaya: Java Pustaka Group.

Nurhasan, H. & Cholil, D. (2007). Tes dan Pengukuran Keolahragaan. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia.

Olahraga Prestasi Adalah. http://fera-widiastuti.blogspot.com/2015/05/normal-0-false-false-false-en-us-x-none.html?m=1. (Diakses tanggal 12 September 2019. Jam 21:34 WIB).

PBVSI. (2010). Peraturan Permainan Bola Voli. Jakarta: PBVSI.

Pengertian Olahraga Prestasi. http://olahragabagus.blogspot.com/2015/06/--pengertian-olahraga-prestasi.html. (Diakses tanggal 12 September 2019. Jam 21:09 WIB).

Rai, A. dkk. (2006). Gaya Hidup Sehat, Fitness, dan Binaraga. Jakarta: Tabloid BOLA.

Roji. (2004). Pendidikan Jasmani untuk SMP Kelas VII. Jakarta: Erlangga.

Septa, P. D. (2013). ”Pengaruh Latihan Skipping Terhadap Tinggi Lompatan Pemukul Pada Permainan Bola Voli”. Skripsi. Sidoarjo: Universitas Sidoarjo.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

File Tambahan

Diterbitkan

2019-03-15

Cara Mengutip

Widodo, P., & Maulana Bustanul Athfal, I. (2019). Pengaruh Latihan Skipping Terhadap Tinggi Loncatan Pada Siswa Putera Ekstrakurikuler Bola Voli Sma Negeri 1 Kutowinangun Tahun 2020. JURNAL KRIDATAMA SAINS DAN TEKNOLOGI, (00), 125–133. Diambil dari https://jurnal.umnu.ac.id/index.php/kst/article/view/95

Artikel Serupa

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 > >> 

Anda juga bisa Mulai pencarian similarity tingkat lanjut untuk artikel ini.